Definisi Transaksi dan UKM
Transaksi adalah suatu perubahan yang menyangkut ketiga unsur pokok persamaan akuntansi
yaitu aktiva, hutang dan modal.
Sedangkan Usaha
Kecil Menengah yang disingkat UKM adalah sebuah istilah yang mengacu ke jenis
usaha kecil yang memiliki kekayaan bersih paling banyak Rp 200.000.000 tidak
termasuk tanah dan bangunan tempat usaha. Dan usaha yang berdiri sendiri.
Usaha kecil menengah percetakan yaitu nyata print, gedung parahyangan
blok G no. 01 dengan beberapa karyawan bekerja di tempat tersebut.
1.
Formulir
formulir yang belum diisi
rangkap formulir yang telah diisi
2.
Flowchart
Penjelasan :
a.
Menerima order dari
customer/pelanggan
b.
Membuat formulir pemesanan rangkap
2 (kasir)
c.
Menandatangani formulir pemesanan
rangkap 2
d.
Memberikan formulir pemesanan 1 ke
customer dan rangkap 1 ke bagian gudang
e.
Apabila disetujui formulir
pemesanan di cek kemudian ditandatangani
f.
Formulir pemesanan diserahkan ke
bagian gudang
g.
Formulir diserahkan ke operator
untuk proses pembuatan
h.
Membuat pesanan sesuai yang
tertera dalam formulir pemesanan
i. Menyimpan lembar formulir
pemesanan untuk arsip dan mengirim
j.
Menerima lembar formulir pemesanan
dari kasir
k.
Barang dikirim atau diserahkan ke
pelanggan
Sistem gaji pada ukm percetakan nyata print ini adalah setiap minggu
dari semua kumpulan nota/formulir pemesanan yang ada di operator.
Keterangan :
-
Kasir : Bertugas untuk menerima jika ada order
dari customer/pelanggan
- Bagian produksi :
Operator : bertugas
untuk membuat pesanan yang sesuai dengan permintaan pelanggan.
3. Laporan keuangan
Prinsip dasar laporan keuangan UKM :
1.
Mengetahui berapa uang yang anda
terima
2.
Mengetahui berapa yang
dibelanjakan
3.
Mengetahui apa saja yang dibeli
4.
Mengetahui kapan anda melakukan
transaksi
Maka untuk itu harus dibuat laporan
keuangan yaitu
1. Neraca
Kewajiban dan modal pada suatu tanggal tertentu. misalnya 31 desember
2008
Contoh neraca :
2. Laporan laba rugi
Memberikan informasi tentang aktivitas bisnis perusahaan, misalnya
penjualan, beban,
laba dan rugi.
Contoh Laporan laba rugi :
3. Laporan Arus kas
Menjelaskan tentang jumlah penerimaan dan pengeluaran kas perusahaan
dalam satu periode beserta sumber – sumbernya
contoh laporan arus kas :
0 komentar:
Posting Komentar